All Posts
Tekno

AI Center of Excellence Akan Akselerasi Teknologi AI di Indonesia

Jakarta – Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemenkomdigi) bersama Indosat Ooredoo Hutchison, Nvidia, dan Cisco meresmikan AI Center of Excellence dalam sebuah acara yang digelar di The St. Regis Jakarta, Jumat (11/7/2025). Peresmian ini menjadi langkah konkret pemerintah dalam mempercepat pengembangan teknologi artificial intelligence (AI) di Indonesia. Acara peluncuran dihadiri oleh Wakil Menteri Komunikasi dan Digital Nezar Patria,

Read More
Bisnis & Investasi

Danantara Bakal Tarik Pinjaman US$ 3 Miliar, Salah Satunya untuk Proyek di TPIA

Jakarta – Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara Indonesia) dikabarkan akan menarik fasilitas pinjaman senilai US$ 3 miliar dari bank asing, dari plafon yang diperoleh mencapai US$ 10 miliar. Dana yang diperoleh salah satunya akan digunakan untuk membiayai proyek yang dimiliki oleh PT Chandra Asri Pacific Tbk (TPIA). Dilaporkan Reuters pada Jumat (11/7/2025), fasilitas kredit tersebut

Read More
Bisnis & Investasi

MIND ID Dukung ANTAM Bangkitkan Ekonomi Nasional Lewat Hilirisasi

Jakarta – Holding Industri Pertambangan Indonesia MIND ID mendukung PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) dalam memperkuat kontribusinya terhadap perekonomian nasional melalui berbagai inisiatif hilirisasi. Sejumlah proyek yang dijalankan dinilai menjadi motor penggerak bagi peningkatan investasi sekaligus industrialisasi berbasis sumber daya alam.Direktur Utama MIND ID, Maroef Sjamsoeddin, menyampaikan bahwa MIND ID sebagai strategic active holding memiliki

Read More
Bisnis & Investasi

RI Kena Tarif 32 Persen, Menperin: Pelaku Industri Jangan Hilang Fokus

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan, pemerintah Indonesia akan terus mengedepankan upaya negosiasi dan dialog untuk menjaga keberlanjutan akses pasar internasional usai pengumuman tarif impor dari Amerika Serikat (AS) sebesar 32 persen. Agus meyakini industri nasional tetap bisa tangguh dan adaptif menghadapi kebijakan tarif impor terbaru yang diterapkan Presiden Donald Trump itu.  “Pemerintah RI

Read More
Bisnis & Investasi

Danantara Bakal Diguyur US$ 10 Miliar

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto, didampingi Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, meresmikan gedung baru Wisma Danantara Indonesia di Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan, Senin (30/6/2025). Dalam kesempatan baik itu pula, terungkap kabar Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara Indonesia) akan mendapat tambahan pendanaan jumbo senilai US$ 10 miliar dari perbankan luar negeri. Gedung eks

Read More
Bisnis & Investasi

Danantara akan Investasi Rp 26 Triliun untuk Revitalisasi Tambak di Pantura

Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara Indonesia) disebut akan berinvestasi di bidang perikanan, khususnya menyangkut revitalisasi tambak di kawasan Pantai Utara Jawa (Pantura). Nilai investasi tahap I ditaksir mencapai Rp 26 triliun. “Investasi dari Danantara. Luasannya 20 ribu hektare, perkiraan investasi menurut kita sekitar Rp 26 triliun,” ujar Menteri Kelautan dan Perikanan (KP) Sakti

Read More
Bisnis & Investasi

Danantara Ajak Korea Selatan Garap Industri Film dan Musik di Indonesia

Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara Indonesia) menawarkan Korea Selatan untuk bekerja sama di bidang industri media dan hiburan, khususnya terkait dengan film dan musik di Indonesia. Chief Investment Officer (CIO) Danantara Indonesia menyampaikan, Danantara Indonesia tertarik menjalin kerja sama dengan Korea Selatan dalam bidang industri media dan hiburan. Menurut dia, selama ini Korea Selatan

Read More
Bisnis & Investasi

Danantara Kucurkan Rp 130 T untuk Likuiditas KUR Perumahan

Jakarta – Komisioner Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) Heru Pudyo Nugroho mengungkapkan, pemerintah sedang menyiapkan skema kredit usaha rakyat (KUR) untuk mendukung program 3 juta rumah. Sebagai inisiator yaitu Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara Indonesia). Danantara akan menyiapkan pembiayaan sekitar Rp 130 triliun dengan melibatkan bank-bank dalam Himpunan Bank Milik Negara

Read More
Bisnis & Investasi

Danantara Mau Investasi Rp 130 Triliun Rumah Subsidi, di Tengah Polemik Luas 18 M²

Jakarta – Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara Indonesia) lewat instruksi Presiden Prabowo Subianto berencana berinvestasi Rp 130 triliun untuk pembangunan rumah subsidi. Danantara menyebut bahwa skema pendanaan telah dimatangkan, sementara Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman menyebut pembahasan teknis sedang diramu lebih lanjut. Investasi Danantara tersebut mencuat di tengah-tengah polemik luas bangunan rumah subsidi

Read More
Global

Usai Cela Trump Habis-habisan, Elon Musk Cari Utang Rp 81,3 Triliun

 Perusahaan milik Elon Musk yang bergerak di bidang kecerdasan buatan (AI), xAI, dilaporkan sedang mencari pinjaman di tengah perseteruan antara Musk dengan Presiden Amerika Serikat Donald Trump. Reuters melaporkan bahwa Morgan Stanley memasarkan paket senilai US$ 5 miliar (Rp81,3 triliun) berisi obligasi dan dua pinjaman atas nama xAI. Berbeda dengan paket pinjaman sebelumnya, Morgan Stanley kali ini

Read More